DaerahPemerintahan

Camat Mundu Hadiri Peresmian Bantuan Rutilahu Desa Sinarrancang Cirebon

47
×

Camat Mundu Hadiri Peresmian Bantuan Rutilahu Desa Sinarrancang Cirebon

Sebarkan artikel ini
banner 728x90

sidikkriminal.co.id, CIREBON – Dengan mengucapkan rasa syukur, akhirnya pelaksanan bantuan Rutilahu, Rumah Sejahtera Terpadu (RST) dari Dinas Sosial Kabupaten Cirebon telah resmi dan serah terima kunci kepada Sudarya di Blok Wage, Desa Sinarancang, Kecamatan Mundu, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, Jumat (08/09/2023).

Pada Kesempatan tersebut, Camat Mundu H. Anwar Sadat, S.Sos hadir bersama dengan Kepala Desa Sinarrancang Suparjo, Perwakilan Dinas Sosial, Babinsa Kopka Yuda, PKH Kecamatan Mundu, perangkat desa dan RT RW setempat.

Dalam momen tersebut, Sudarya yang mendapatkan bantuan Rumah Sejahtera Terpadu (RST) mengucapkan terima kasih kepada pemerintah Kabupaten Cirebon.

“Terima kasih pemerintah Kabupaten Cirebon yang sudah membantu saya mempunyai rumah layak huni,” ungkapnya kepada jurnalis sidikkriminal.co.id.

Reporter: MS

Editor: FR

©SIDIK KRIMINAL

banner 970x250

Tinggalkan Balasan

error: Content is protected !!